Kamis, 31 Maret 2011

NVIDIA GeForce GTX 550 Ti Support 2-Way SLI

Pada artike beberapa waktu lalu kami pernah menampilkan kartu grafis NVIDIA GeForce GTX 560 Ti, sekarang lanjut ke produk NVIDIA baru yang lainnya yaitu GeForce GTX 550 Ti. Masih tetap men-support DirectX 11 GPU dengan dukungan Shader Model 5.0 dan mempunyai kinerja 3 kali dibanding generasi terdahulu. GeForce GTX 550 Ti memenuhi semua persyaratan untuk memainkan game terbaru, serta support 3D Vision sehingga dapat memainkan game Multi-Monitor Surround dan PhysX. Teknologi SLI 2-way juga didukung oleh GeForce GTX 550 Ti, dengan demikian akan didapatkan kinerja gaming luar biasa dari VGA Card ini.





Seperti produk NVIDIA lainnya GeForce GTX 550 Ti juga memiliki fitur hebat, diantaranya :

  • Teknologi NVIDIA CUDA™, akan membuka kekuatan core GPU guna mempercepat proses pada aplikasi yang berat, sehingga dapat memberikan peningkatan performa lebih dari pada CPU tradisional
  • Teknologi 32x Anti-aliasing, meningkatkan anti-aliasing hingga 32 kali memungkinkan grafis menjadi halus berkualitas tinggi tanpa tepi yang bergerigi
  • Teknologi NVIDIA® PureVideo® HD, kombinasi antara akselerasi decode video HD dan post proses mampu menampilkan gambar dengan jelas, warna akurat dan skala gambar yang tepat
  • Support PCI Express 2.0, sistem bus baru yang menawarkan transfer data berkecepatan tinggi untuk game yang butuh bandwidth besar dan aplikasi 3D
  • Support Dual-link DVI, mampu menampilkan resolusi tinggi pada display 2560x1600 dengan dukungan HDPC (High-bandwidth Digital Protection)
  • Support HDMI 1.4a, termasuk akselerasi 3D GPU Blue-ray, x.v.Color, HDMI Deep Color dan 7.1 digital surround sound
Spesifikasi NVIDIA GeForce GTX 550 Ti :

GPU Engine Specs :
CUDA Cores
384
Graphics Clock (MHz)
822
Processor Clock (MHz)
1645
Texture Fill Rate (billion/sec)
52.5
Memory Specs :
Memory Clock (Gbps)
4008
Standard Memory Config
1024 MB GDDR5
Memory Interface Width
256-bit
Memory Bandwidth (GB/sec)
128
Feature Support :
NVIDIA SLI®-ready1
2-way
NVIDIA 3D Vision Ready
NVIDIA 3D Vision Surround Ready2
NVIDIA PureVideo® Technology3
HD
NVIDIA PhysX™-ready
NVIDIA CUDA™ Technology
Microsoft DirectX
11
OpenGL
4.1
Bus Support
PCI-E 2.0 x 16
Certified for Windows 7
Display Support :
Maximum Digital Resolution
2560x1600
Maximum VGA Resolution
2048x1536
Standard Display Connectors
Mini HDMI

Two Dual Link DVI
Multi Monitor
HDCP
HDMI4
1.4a
Audio Input for HDMI
Internal
Standard Graphics Card Dimensions :
Height
4.376 inches
Length
9 inches
Width
Dual-Slot
Thermal and Power Specs :
Maximum GPU Temperature (in C)
99 C
Graphics Card Power (W)
170 W
Minimum Recommended
System Power (W)
500 W
Supplementary Power Connectors
Two 6-pin






Rabu, 30 Maret 2011

Power Supply ANTEC TruePower Quattro™ 1000 Watt

ANTEC sebagai produsen Power Supply Unit (PSU) melaunching TruePower Quattro™ dengan daya output sebesar 1000 WattTruePower Quattro telah mengantongi sertifikat 80PLUS® Bronze sehingga PSU ini mengkonsumsi energi 33% lebih sedikit. Selain itu juga mampu untuk memberikan daya bagi  VGA Card yang dibangun dengan sistem NVIDIA SLI


TruePower Quattro dilengkapi dengan empat buah rel 12 volt untuk meningkatkan stabilitas sistem, dan empat konektor PCI Express dan telah mendukung penggunaan VGA Card terbaru. Range input tegangan yang begitu lebar antara 100 VAC - 240 VAC, sehingga tidak menimbulkan kekhawatiran terhadap naik turunnya tegangan listrik PLN.



antec truepower quattro 1000 w


Fitur :
  • Support Teknologi NVIDIA SLI

  • Bersertifikat 80PLUS Bronze

  • Range Input tegangan 100VAC-240VAC

  • Menggunakan PFC atau Koreksi Faktor Daya aktif

  • Mendukung EPS12V v2.91 dan sistem ATX12V

  • Power rating yang akurat sehingga mampu beroperasi selama 24 jam sehari pada suhu 50ยบ C

  • Efisiensi Daya 85%

  • Kipas 80mm yang menekan kebisingan

  • Dilengkapi dengan sistem keamanan OVP (Over Voltage Protection), UVP (Under Volt Protection), SCP (Short Circuit Protection), dan OCP (Over Current Protection)

  • Nilai MTBF : 100.000 jam




Spesifikasi  :















Output
Voltage
Range
Max
Reg.
OCP Set
Point
Ripple
& Noise
+5V
30.0A
±3%
44A
50
+12V1
25.0A
±3%
36A
120
+12V2
25.0A
±3%
36A
120
+12V3
25.0A
±3%
36A
120
+12V4
25.0A
±3%
36A
120
-12V
0.5A
±5%


120
+5VSB
3.0A
±5%


50
+3.3V
25.0A
±3%
38A
50
Total Power: 1000W continuous output @ 50C
+5V and +3.3V combined max. output: 200W
+12V outputs combined max. output: 840W(70A)






Baca juga :



Selasa, 29 Maret 2011

Monitor dan Televisi dalam Satu Display

ASUS merilis sebuah perangkat display multi fungsi 27T1H yang menggabungkan antara Monitor Komputer (PC) dan Televisi (TV) dalam satu layar. ASUS 27T1EH mengadopsi panel LED backlight untuk memberikan gambar berkontrast tinggi dan hemat daya serta bebas merkuri. Display multi fungsi dipersembahkan bagi user yang menginginkan perangkat simple namun canggih. ASUS 27T1EH mampu menampilkan visualisasi pada layar 27 inchi dan dilengkapi dengan sistem keamanan melalui Kensington lock.


asus 27t1eh


Fitur ASUS 27T1EH :

  • Dilengkapi TV Tuner terintegrasi yang mendukukung sinyal digital DVB-T (MPEG4/H.264) dan analog (PAL/SECAM) sehingga difungsikan seperti layaknya pesawat TV.

  • Mendukung Full HD (High Definition) 1080p (1920x1080)

  • Dapat dihubungkan dengan perangkat lain seperti Full HD Blue-ray Disc, DVD player dan Audio melalui terminal Input/Output termasuk HDMI

  • Memanfaatkan teknologi ASCR yang memungkinkan terwujudnya display dengan rasio kontras sebesar 10.000.000 : 1

  • Dua buah Speaker 7 Watt stereo memberikan efek suara sinematik Virtual Surround, ditambah dengan 4 mode preset suara untuk Vocal, Rock, Soft dan Boom (untuk bermain game)

  • Support perangkat Dolby DTS melalui koneksi S/PDIF

  • Port I/O yang komplit seperti HDMI, SCART, S-Video, D-Sub, PC audio-in dan RCA

  • Teknologi Splendid Video Intelligence yang mampu mengoptimalkan kinerja video dan gambar bermutu tinggi dengan meingkatkan warna (color), kecerahan (brightness), kontras (contrast) dan ketajaman (sharpness). Tersedia 4 mode video yaitu Scenery, Theater, Game serta Standar semuanya dapat dipilih sesuai selera melalui hotkey pada perengakat atau Remote control



Berikut Spesifikasi ASUS 27T1EH :



Display

  • Panel Size : 27.0"(68.6cm) 16:9 Wide Screen

  • True Resolution : 1920x1080

  • Pixel Pitch : 0.311mm

  • Brightness(Max) : 300 cd/?

  • ASUS Smart Contrast Ratio (ASCR) : 10000000:1

  • Viewing Angle (CR?10) : 170°(H)/160°(V)

  • Response Time : 5ms

TV System

  • Broadcast System : DVB-T(MPEG4/H.264),PAL/SECAM

  • Teletext : TOP/FLOF,DVB-TXT,MHEG-5

  • Electronic Program Guide(EPG) : Max. 7 Days

  • Parental Control : Yes

Video Feature

  • Comb Filter : 3D / 2D

  • De-Interlace : Yes

  • SPLENDID Video Preset Modes : 4 Modes

  • Color Temperature Selection : 4 Modes

  • Aspect Ratio Control : 5 Modes

  • HDCP support

  • Noise Reduction

Audio Features

  • Stereo Speakers : 7W x 2 Stereo RMS

  • Equalizer : Yes (Treble/Bass Adjustment )

  • Balance : Yes

  • Preset Sound Modes : 5 Modes

  • Automatic Volume Control : Yes

  • Virtual Surround Sound : Yes

Convenient Hotkey

  • SPLENDID Video Preset Mode Selection

  • Auto. Adjustment

  • Volume Adjustment

  • Input Selection

  • Progamme Navigation

I/O Ports

  • TV Signal Input : RF in x 1 (hybrid: Analogue + Digital)

  • Common Interface : Yes

  • Signal Input : HDMI 1.1,D-Sub,Composite,S-Video,Component(YPbPr),SCART

  • PC Audio Input : 3.5mm Mini-Jack

  • Video Output : SCART (RGB & CVBS & Y/C)

  • AV Audio Input : HDMI ,RCA R+L

  • Audio Output : SPDIF

  • Earphone jack : 3.5mm Mini-Jack

Signal Frequency

  • Analog Signal Frequency : 31~83 KHz(H)/ 56~76 Hz(V)

  • Digital Signal Frequency : 31~83 KHz(H)/ 56~76 Hz(V)

  • Power Consumption Power Rating : AC 100-240V, 50/60Hz, 1.2A

  • Max. Operating Power Consumption : 70 Watt

  • Max. Standby Power Consumption : 0.5 Watt(DPMS mode)

Mechanical Design

  • Chassis Colors : Black

  • Tilt : +15° ~ -5°

  • VESA Wall Mounting : 100x100mm

Security

  • Kensington lock

Dimensions

  • Set Dimension (WxHxD) : 666.5 x 515.2 x 229.93 mm

  • Box Dimension (WxHxD) : 755 x 685 x 148 mm

  • Weight

  • Net / Gross Weight : 8.7 / 12.3 Kg

Accessories

  • VGA cable

  • Audio cable

  • Power cord

  • Quick start guide

  • Support CD

  • Remote Controller

  • AAA batteries x2

  • Regulation Approval

  • Energy Star®,CE, CB, Gost-R, WEEE, RoHS, WHQL

Senin, 28 Maret 2011

Blue-Ray Drive Internal Plextor PX-LB950SA

Kali ini kami tampilkan sebuah Blue-ray drive internal produk dari Plextor, yaitu PX-LB950SA. Perangkat Blue-ray disc writer buatan Plextor mampu menulis sampai kecepatan 12X. Didesain untuk dapat melakukan pembakaran (burn) berkualitas dan tahan lama. Plextor PX-LB950SA mampu melakukan operasi write pada keping Blue-ray Disc single layer 25 GB kurang dari 12 menit. 


Plextor PX-LB950SA mendukung konten Full Movie High Definition (HD) dan software DVD playback untuk memberikan kualitas gambar maksimal dari DVD. Desain mekanisme getaran Plextor PX-LB950SA yang rendah dapat mengurangi kebisingan dan meningkatkan akurasi data selama operasi tulis, serta mampu mengurangi noise saat dimanfaatkan sebagai perangkat home theater


blue-ray internal plextor px-lb950sa


Desain Chassis Plextor PX-LB950SA memungkinkan sistem pendinginan yang efektif bagi motor, sehingga mampu mengurangi overheating dan secara signifikan dapat meningkatkan umur operasional Blue-ray drive. Dalam paket penjualan Plextor PX-LB950SA disertakan juga sebuah software PlexUtilities, sebuah tools canggih yang berguna dalam mengontrol drive dan melakukan fine-tuning. Selain itu foftware ini bisa digunakan dalam mode play dan merekam konten Blue-ray, DVD maupun CD.


Spesifikasi Plextor PX-LB950SA :












































Performance
Transfer Rate
BD Media (Read Only)
BD-R
12X Maximum Write
BD-R DL
8X Maximum Write
BD-RE / BD-RE DL
2X Maximum Write
BD-ROM SL/DL
8X Maximum Read
DVD Media (Read/Write)
DVD±R
16X Maximum
DVD±R DL
8X Maximum
DVD+RW
8X Maximum
DVD-RW
6X Maximum
DVD-RAM
12X Maximum
DVD-ROM
16X Maximum
CD Media (Read/Write)
CD-R
48X Maximum
CD-RW
24X Maximum
CD-ROM
48X Maximum
Access Time (Typical)
BD Media
250 ms
DVD Media
170 ms
CD Media
150 ms
Buffer Size
8MB
Media Information
Supported BD Format
BD-R, BD-RE, BD-ROM, BD-R DL, BD-RE DL, BD-ROM-DL
Supported BD Writing Method
(BD-R) Sequential Recording; (BD-RE) Random Recording
Supported DVD Format
DVD-ROM, DVD-Video, DVD-RAM, DVD±R

(Single/Multi Boarder), DVD±R DL

(Single/Multi boarder), DVD± RW
Supported DVD Writing Method
Disc-at-Once, Incremental Recording, (DVD-RW)Restricted Overwrite, (DVD+RW/DVD-RAM) Random Access Write, (DVD-R DL) Layer Jump
Supported CD Format
CD-DA, CD-ROM, CD-ROM/XA, Photo-CD, Multi-session,Karaoke-CD, Video-CD, CD-I FMV, CD EXtra, CD Plus, CD-R, and CD-RW 
Supported CD Writing Method
Disc-at-Once, Track-at-Once, Session-at-once, Fixed Packet, Varable Packet
Supported Disc Size:
12cm or 8cm Diameter
System Requirements
CPU
Intel Pentium 4 1.3 GHz or equivalent or higher 
Memory (RAM)
128 MB or higher 
Interface
SATA(Serial ATA)
Operating System
Microsoft Windows 7/XP/Vista or later
Hard disk Drive
100MB free space for software installation,.

and 9GB free space for creating a DVD image file.
For BD Playback:
Intel Pentium-D 3.0 or Higher CPU; 1GB RAM; HDCP supported graphic cards with 256MB RAM and 32-bit color support ATI x 1600 or nVidia 7600GT or later CPU; HDCP capable monitors required. Microsoft Windows XP SP2 or Vista or later required.
Dimensions and Weight
Dimensions (W/H/D)
6.5 x 1.4 x 6.5inch / 165 x 35 165mm
Weight
1.32 lbs / 0.6kg






Baca juga :




Minggu, 27 Maret 2011

Notebook Untuk Gaming Terbaru MSI GT680R-008US

MSI menghadirkan GT680R-008US sebuah laptop gaming berbasis Processor Intel® Core™ 2nd Generation support Teknologi Turbo Boost 2.0 dan Teknologi Hyper Threading, menjanjikan performa yang luar biasa serta responsif. Dipadukan dengan memory 8 GB DDR3 1066 MHz dan GPU NVIDIA GeForce GTX 460M VRAM GDDR5 1.5 GB siap memainkan game seberat apapun untuk ditampilkan pada layar selebar 15.6 inchi Full HD Backlit LED. Hadirnyanya GPU NVIDIA GeForce GTX 460M di Notebook gaming MSI GT680R-008US akan memberikan kinerja kelas premium dan detail gambar berkualitas berkat efek DirectX 11. Dengan demikian hadir pula teknologi NVIDIA 3D Vision serta efek PhysX yang dinamis dalam MSI GT680R-008US


notebook gaming msi gt680r-008us


Ditanamnya CPU Intel pada Laptop MSI GT680R-008US mampu meningkatkan proses editing, akselerasi decoding/encoding, sinkronisasi dan sharing audio-video. MSI GT680R-008US dilengkapi Teknologi TDE (Turbo Drive Engine) yang akan meningkatkan frekuensi CPU dan Grafis, sehingga respon time lebih singkat dan pengolahan data menjadi efisien secara real-time. MSI GT680R-008US mengemas 2 buah Hard Disk SATA 500 GB 7200RPM melalui sistem RAID 0 sehingga kapasitas total 1 TB, sangat longgar dalam menyimpan data, film maupun game.


Dalam memanjakan telinga pendengar, maka pada  MSI GT680R-008US ditambahkan Sound Card guna memperoleh suara yang bersih dan tajam. MSI berkolaborasi bersama Dynoaudio mengembangkan teknologi Dynoaudio Premium Sound sehingga dihasilkan suara yang jelas dan hidup, seimbang antara nada rendah (bass) dan nada tinggi (treble), serta mampu memberikan kesan audio yang berlapis dan transparan. Melalui fitur EQ Tuning ditawarkan pilihan karakteristik berbagai jenis musik seperti Rock, Jazz, Pop ataupun Klasik. Satu lagi fitur Surround Sound Effect hadir dalam laptop MSI GT680R-008US melalui THX TruStudio Pro™.


Laptop MSI GT680R-008US dibandrol dengan harga $1,649.99 dengan paket bundle sistem operasi Genuine Windows 7 Home Premium 64bit


Berikut spesifikasi lengkap Laptop MSI GT680R-008US :































































CPU
Type
Intel® Core™ i7-2630QM Processor
Speed
2.0-2.9GHz
Front-side Bus
1066 MHz
Cache
3MB
OPERATING SYSTEM
Operating System
Genuine Windows® 7 Home Premium 64 bit
COLOR
Color
Black
LCD
Size
15.6" Glossy
Backlight
16:9 Full HD (1080p)
Resolution
1920 x 1080
CHIPSET
Chipset
Intel® HM67
GRAPHICS
GPU
NVIDIA® GeForce GTX 460M
Video Memory
1.5 GB DDR5 VRAM
AUDIO
Audio
THX TruStudio PRO™
Speaker
Dynaudio Premium Speakers
SYSTEM MEMORY
Spec
8GB(2GBx4) DDR3
HDD
HDD Capacity
1TB (500GB x 2 @ 7200RPM)
HDD Interface
SATA
OPTICAL DRIVE
Optical Drive Type
DVD Super Multi
COMMUNICATION
LAN
10/100/1000 Mbps Gigabit Ethernet
WLAN
Built-in 802.11b/g/n WLAN Card
Bluetooth
Yes
SUPPLEMENTAL DRIVE
Card Reader
7-in-1 Card Reader
(SD/SDHC/SDXC/XD/MSPRO/MS/MM)
WEBCAM RESOLUTION
Webcam
720P HD Webcam
I/O PORT
USB
USB2.0 X 2, USB3.0 X 2
ESATA
Yes
Video Port
VGA (15-pin, D-Sub) X 1, HDMI X 1
Audio Port
Mic-in X 1, Headphone X 1
Express Card
N/A
AC ADAPTOR
AC Power Adaptor
Output: 19V DC, 150W

Input: 100~240V AC, 50/60Hz universal
BATTERY
Battery Pack
9-cell
PHYSICAL SPEC
Dimension
14.97” (L) x 10.24” (W) x 1.77” (H)
Weight
7.7 lbs
ADDITIONAL INFO
Accessory
N/A
WARRANTY
Manufacturer Warranty
2 Year Limited Warranty (Includes 1 Year Global)